Seni dan Fungsi dari Seni – Seni lukis adalah seni yang di kembangakan dari menggambar. Seni lukis adalah seni yang memiliki corak atau gaya yang lebih rumit. Seni lukis sendiri adalah salah satu bagian dari seni yang memiliki nilai jual yang tinggi. Seni lukis pertama kali ada pada tahun 1838. Saat itu pelopor seni lukis pertama adalah Raden Saleh. Raden Saleh pernah di minta untuk melukis sejumlah tokoh ternama pada zamannya. Van Den Bosch adalah salah satu tokoh yang pernah di lukis oleh Raden Saleh. Seni lukis sangat banyak di gemari oleh penikmatnya. Pada dasarnya seni lukis adalah hasil karya manusia yang di dalam nya terdapat ide dan perasaan pelukisnya yang di tuangkan dalam karyanya. Seorang pelukis harus kreatif dan selalu memiliki ide – ide baru.
Fungsi Seni
1. Fungsi Sosial
Karya seni juga memiliki fungsi sosial jika senimannya mampu dan berhasil menunjukan nilai sosial dalam karya seninya.
2. Fungsi Individual
Hasil karya dari seorang seniman yang mendapat pengakuan oleh penikmat seni nya dengan nilai rupiah. Seni lukis juga dapat memenuhi kebutuhan rohani senimannya. Seorang seniman memiliki kemampuan untuk dapat mengkespresikan seluruh isi pikirannya. Seniman bisa menuangkan berbagai jenis perasaannya dalam setiap karya yang di ciptakan oleh seniman tersebut.
Tujuan Seni
– Tujuan Magis
Karya seni luki terkadang memiliki kesan pandangan yang misterius bagi yang melihat. Lukisan juga dapat di isi oleh berbagai jenis – jenis mantra tertentu.
– Tujuan Religius
Seorang seniman mampu membuat karya seni mereka memiliki nilai – nilai religius. Seperti membuat lukisan yang menggambarkan tentang dewa dan lukisan orang – orang dahulu yang tertentu.
– Tujuan Estetis
Tujuan Estetis dari sebuah lukisan bisa kita lihat seperti di gedung pemerintahan, sanggar lukis dan di tempat jual beli lukisan. Kita akan dapat merasakan nilai – nilai estetis nya di tempat tersebut.
– Tujuan Komersil
Seorang seniman yang membuka jasa melukis di sebut ada tujuan komersil di dalamnya. Karna lukisan mereka harus di kerjakan dan diselesaikan dengan cepat.